01. Mengkoordinir pelaksanaan tugas dibidang operasional Toko dan memberikan arah pelaksanaan sesuai sistem dan prosedur yang telah ditetapkan oleh perusahaan. 02. Mengawasi kelengkapan dan ketersediaan barang serta kerapian display barang di Toko. 03. Mengawasi sistem dan kebijaksanaan display barang yang telah ditetapkan 04. Mengkoordinir pelaksanaan kegiatan random stock. 05. Melakukan evaluasi terhadap perfomance karyawan. 06. Mengajukan Saran Pembelian (Suggestion Order) untuk mencegah kekosongan stock barang di Toko. 07. Memonitor dan mengevaluasi performance produk slow moving dan dead moving. 08. Menyampaikan penambahan assorment produk baru.
Menyampaikan penambahan assorment produk baru kepada Operational Manager dan/atau Divisi MD berdasarkan informasi pelanggan/customer dan competitor check. Melakukan competitor check terhadap produk dan harga jual pada pasar sejenis serta menginformasikan dan mengusulkan penyesuaian harga kepada atasannya dan/atau Divisi terkait. Mempersiapkan data/laporan penjualan serta perfomance karyawan dan perfomance produk kepada atasannya. Menjaga keamanan barang yang dipercayakan kepadanya di “Toko yang menjadi Tanggung-jawabnya” dari kerusakan dan kehilangan barang. Mengawasi dan menjaga kenyamanan dan kebersihan lingkungan “Toko yang menjadi Tanggung-jawabnya”.
PRIA USIA MAKSIMAL 50 THN PENGALAMAN MINIMAL 2 TAHUN BERDOMISILI DI SEKITAR TANGERANG
ANALISA PRODUK MENGELOLA STOCK ANALISA TARGET DAN PENJUALAN
MINIMAL 2 TAHUN