IISA Assessment, Consultancy, & Research Centre

IISA Assessment, Consultancy & Research Centre adalah lembaga konsultansi dan asesmen berbasis riset. Dengan metodologi yang unik, sahih, dan prediktif, serta berdaya sentuh nalar dan rasa, IISA telah dipercaya mendampingi lebih dari 16-ribuan orang tua menemukenali dan memetakan baik bakat, bidang profesi, jenis pekerjaan, maupun orientasi studi yang paling tepat bagi putera-puteri mereka melalui Tes Kecerdasan Jamak yang khas Indonesia. Kami bekerja dengan mengintegrasikan knowledge, reasoning, dan communication. Selain memetakan dengan tingkat akurasi yang tak perlu diragukan selama enam tahun terakhir, kami menjabarkan secara rinci berbagai kemungkinan dan pilihan menumbuhkan bakat seni, bakat olah raga, bakat khusus, dan arah bidang studi, termasuk langkah-langkah penanganan yang mudah diterapkan oleh orang tua dan anggota keluarga lainnya. Selain Pendidikan dan Keorangtuaan, kami juga menangani klien Organisasi Perusahaan.

Profile Perusahaan

Perusahaan Bergerak dibidang : Manajemen Sumber Daya Manusia (HRD) / Konsultasi
Jumlah Karyawan : 1 - 50
Alamat : IISA Assessment Centre (Marketing / Clinical Services Office): Komplek BSD City, Sektor 4.1., Jl. Gunung Rinjani, Blok RE No.58, BSD City, Tangerang. Telepon Kantor: (021) 537 3482
Tangerang Selatan
Website : https://visiwaskita.com

Lowongan Pekerjaan di IISA Assessment, Consultancy, & Research Centre